Ini adalah hari-hariku mengenyam Ilmu Fotografy di Darwis Triadi Jakarta, proses pembelajarannya begitu menyenangkan, mungkin juga krn faktor aku suka dg apa yang diajarkan disamping kondisi lingkungan anak2x yang ikutan belajar juga para instrukturnya yg asik dan gaul banget.
Maksud kedatanganku di Jakarta disamping untuk mengenyam pendidikan itu juga menambah perangkat untuk kameraku.
Lensa ini saja dibandrol senilai 25 juta
Dengan memiliki lensa 70-200mm F 2,8 (Tele) dan lensa 16-105mm (wide) serta acesoris lainnya, didukung sertifikat darwis triadi aku harap sudah cukup untuk memulai usaha sampinganku sebagai fotografer preweding dan Weding.
Mumpung masih muda, ada kemauan dan kemampuan kenapa tidak kita mencoba segala bilang selama itu positif :)
Beberapa hasil fotoku saat praktek:
Animals
Friends
Ice Drop
Thnks to Dita for being my model
I'll call u if I need model